psikologi warna hijau


HIJAU, sebagai warna yang secara langsung dikaitkan dengan alam dan juga termasuk ke dalam warna favorit setelah biru, mempresentasikan pertumbuhan, kesehatan. harmoni. Warna hijau sendiri merupakan warna yang paling nyaman untuk diterima oleh mata.

Dalam kebudayaan bangsa-bangsa, contohnya bangsa barat, warna hijau dipercaya sebagai warna keberuntungan. Sedangkan di Cina, ada istilah “Topi Hijau” yang berarti seorang istri melakukan perbuatan selingkuh. Pernikahan di abad menengah menggunakan warna ini, karena warna hijau dahulu diartikan sebagai warna kesuburan.

Penggunaan warna hijau pada web design bisa digunakan sebagai warna mayoritas layaknya warna biru. Dengan penggunaan warna hijau, timbul image pada pengunjung suatu bahwa web tersebut menyegarkan.

issues

1. ruang operasi menggunakan warna hijau karena wearna hijau dipercaya oleh peneliti memiliki kekuatan menyembuhkan.
2. warna hijau banyak digunakan pada ruang-ruang santai, sebab warna hijau mampu merelakskan tubuh yang melihatnya
3. penggunaan warna hijau ternyata dapat meningkatkan kemampuan membaca. Peneliti telah mengujinya dengan meletakkan kertas transparan berwarna hijau di atas teks, ternyata kemampuan siswa dalam membaca meningkat.
4. pekerja yang banyak berkerja di lingkung berwarna hijau cenderung jarany terserang sakit perut.
5. hijau tua melambangkan maskulin, konservatif dan kemakmuran
6. emerald green melambangkan kematian
7. olive green melambangkan ketenangan
8. yellow green merupakan warna yang jarang digunakan oleh konsumen


Read more: http://mppersonal.com/tag/psikologi-warna/#ixzz1AMNyh3O9
Previous
Next Post »